Selasa, 30 Juni 2009

Bukan Kue Biasa


Wah… ini dia hari yang paling ditunggu-tunggu, gak Cuma anak kecil, nenek-nenek dan kakek-kakek juga senang banget menunggu hari ulang tahun; banyak yang prepare ulang tahunnya sampe sebulan sebelum hari ulang tahun, habis banyak yang mau di persiapkan kayak; nama-nama yang akan di undang, tema ulang tahun yang unik, tempat yang unik sampai dari yang terkecil juga harus unik; kaya kue ulang tahun sekarang ini banyak yang gak hanya terbuat dari bolu malah ada juga yang terbuat dari es krim, bentuknya juga unik-unik kaya’ bentuk istana, gambar kartun, gambar kamera, sampai gambar leptop. Ini dia bisa jadi contoh buat kamu nih, biar ulang tahunnya lebih unik.
Blog Advertising

0 komentar:

Template by : Kendhin x-template.blogspot.com